Cara Mengatasi Configuration Error Photoshop CS6

Configuration Error. Please uninstall and reinstall the product. Error: 16

Pada kesempatan ini saya akan membagikan artikel tutorial cara mengatsi Configuration Error di Photoshop cs6. Pesan error muncul ketika saya akan membuka Photoshop, tetapi Photoshop tidak bisa dibuka dan hanya muncul pesan seperti berikut ini:

Error: 16

Configuration Error. 

Please uninstall and reinstall the product.

If this problem still occurs, please contact Adobe technical support for help, and mention the error code shown at the bottom of this screen.

Error: 16

http://www.adobe.com/support/

Saya tidak tahu jelas apa sebab dari error ini. Namun, jangan khawatir karena ada cara mengatasinya agar Photoshop bisa dibuka kembali.

Cara Men

gatasi Configuration Error Photoshop CS6


Caranya sangat mudah sekali sob.
  • Pertama, klik mouse kanan pada program Photoshop CS6.
  • Pilih "Properties".
  • Selanjutnya pada cendela "Properties" Pilih menu "Compatibility".
  • Berikan centang pada kotak "Run this program as an administrator".
  • Terakhir, klik Aply dan OK.

Silahkan buka kembali program Photoshop kalian, semoga berhasil. Begitulah cara yang saya bagikan, berharap artikel ini membantu. Terimakasih.
Saya senang menulis, menggambar, dan belajar otodidak.

2 komentar

  1. Sangat membantu, masalah teratasi, terima kasih min
    1. Sama2 gan
Dilarang spam
© Pemalang Otodidak. All rights reserved. Developed by Jago Desain